Pages

Instrumen Pengambilan Data (Kuesioner) Kesehatan Gigi dan Mulut

LAMPIRAN KUISIONER SURVEI

FORM SURVEI KESEHATAN GIGI DAN MULUT

DESA             : 

RT/RW            : 

Tgl survei        :

IDENTITAS RESPONDEN

1.      Nama                           :

2.      Jenis kelamin               :

3.      Umur                           :

4.      Status pekerjaan          : swasta/bumn,ASN,wiraswasta,buruh,petani,tidak bekerja

FAKTOR EXTERNAL

I.     PERILAKU:

a.    Pengetahuan

No

Pertanyaan

Jawaban

1

Penyebab gigi berlubang adalah plak

Benar / salah

2

Plak adalah lapisan pada gigi yang terdiri dari bakteri

Benar / salah

3

Menyikat gigi yang benar sehari minimal 2 x

Benar / salah

4

Konsumsi sayur dan buah dapat memnabtu membersihkan gigi dan menyehatkan tubuh

Benar / salah

5

Meskipun tidak sedang sakit sebaiknya kontrol gigi dilakukan 6 bulan sekali

Benar / salah

 

b.    Sikap

No

Pertanyaan

Jawaban

1

Saya menyikat gigi sehari minimal dua kali

Setuju/ragu-ragu/tidak setuju

2

Jika saya sakit gigi hanya membeli obat yang ada di warung

Setuju/ragu-ragu/tidak setuju

3

Jika saya sakit gigi tidak akan ke puskesmas, dibiarkan saja

Setuju/ragu-ragu/tidak setuju

4

Saya mengonsumsi sayur dan buah membantu membersihkan gigi

Setuju/ragu-ragu/tidak setuju

5

Meskipun tidak sakit saya kontrol gigi 6 bulan sekali

Setuju/ragu-ragu/tidak setuju


c.    Tindakan

No

Pertanyaan

Jawaban

1

Saya menyikat gigi setiap hari

 

2

Saya menggunakan sikat gigi bergantian dengan keluarga

 

3

Saya menyikat gigi sebelum tidur

 

4

Saya tidak pernah periksa gigi jika sakit gigi

 

5

Saya menyikat gigi dengan tekanan keras

 

 

II.  PELAYANAN KESEHATAN

a.    Apakah pernah sakit gigi                       (ya / tidak / kadang-kadang)

b.    Berobat kemana bila sakit gigi              (puskesmas,RS / diobati sendiri / pengobatan

Alternative / dukun/ drg.swasta / lainnya )

c.    Apakah control setiap 6 bulan sekali     (ya /tidak / kadang-kadang)

  

III.             LINGKUNGAN

a.    Sumber air yang digunakan                                           : sumur,PAM,sungai,lainnya

b.    Setiap orang mempunyai sikat gigi sendiri                    : ya / tidak

c.    Menggunakan pasta gigi yang mengandung fluor        : ya / tidak

d.   Konsumsi sayur setiapa kali makan                               : ya/ tidak / kadang-kadang

e.    Konsumsi ikan dalam seminggu minimal 2 kali            : ya / tidak / kadang-kadang

 

IV.   KETURUNAN

a.    Apakah orang tua ( bp/ibu) mempunyai gigi yang berjejal ?   : ya / tidak

        b.    Apakah orang tua ( bp/ibu ) mempunyai gigi berlubang ?      : ya / tidak 

0 comments:

Post a Comment

Faktor Terjadinya Karies (Gigi Berlubang)

Faktor utama penyebab karies gigi digambarkan sebagai 4 lingkaran yang saling berorientasi (multifaktoral). Lingkungan pertama adalah host, ...

 
Dental Health Blog Design by Ipietoon